Lompat ke isi

Hadis Tsaqalain: Perbedaan antara revisi

tidak ada ringkasan suntingan
imported>Ismail Dg naba
Tidak ada ringkasan suntingan
imported>Ali al-Hadadi
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 14: Baris 14:
'''Hadis Tsaqalain''' (bahasa Arab: {{ia|حديث الثقلين}}) adalah sebuah hadis yang sangat masyhur dan ''mutawatir'' dari [[Nabi Muhammad saw]] yang bersabda, ''"Sesungguhnya kutinggalkan dua pusaka bagi kalian, Kitab Allah ([[Alquran]]) dan itrahku ([[Ahlulbait]]). Keduanya tidak akan terpisah sampai hari kiamat."''
'''Hadis Tsaqalain''' (bahasa Arab: {{ia|حديث الثقلين}}) adalah sebuah hadis yang sangat masyhur dan ''mutawatir'' dari [[Nabi Muhammad saw]] yang bersabda, ''"Sesungguhnya kutinggalkan dua pusaka bagi kalian, Kitab Allah ([[Alquran]]) dan itrahku ([[Ahlulbait]]). Keduanya tidak akan terpisah sampai hari kiamat."''


Hadis ini diterima oleh seluruh kaum [[Muslimin]] baik [[Syiah]] maupun [[Sunni]], dan termaktub dalam kitab-kitab hadis dari kedua mazhab besar tersebut.
Hadis ini diterima oleh seluruh kaum [[Muslimin]] baik [[Syiah]] maupun [[Sunni]], dan tertulis dalam kitab-kitab hadis dari kedua mazhab besar tersebut.
Bagi [[muslim]] Syiah, hadis ini merupakan pegangan utama untuk menguatkan doktrin pentingnya keimamahan, menguatkan dalil kemaksuman [[Imam-imam as|para Imam as]] dan juga sebagai dalil yang menetapkan keharusan adanya imam di setiap zaman.
Bagi [[muslim]] Syiah, hadis ini merupakan pegangan utama untuk menguatkan doktrin pentingnya keimamahan, menguatkan dalil kemaksuman [[Imam-imam as|para Imam as]] dan juga sebagai dalil yang menetapkan keharusan adanya imam di setiap zaman.


Pengguna anonim