Lompat ke isi

Ghina': Perbedaan antara revisi

41 bita ditambahkan ,  6 Mei 2023
imported>Ali al-Hadadi
imported>Ali al-Hadadi
Baris 35: Baris 35:


==Karya Tulis Mengenai Ghina dan Hukumnya==
==Karya Tulis Mengenai Ghina dan Hukumnya==
Menurut buku "Ghina dan Musik” (diterbitkan tahun 1377), diceritakan bahwa pada periode Safawi, karena telah prevalensi di kalangan masyarakat dalam mendengarkan nyanyian dan musik, maka ghina’ dan musik menjadi perhatian khusus para fukaha, sehingga mereka menyusun beberapa risalah (tulisan fiqih) yang khusus membahas masalah ini. Dalam buku ini ditemukan jumlah risalah atau risalah – risalah lain yang dikutip dari kitab-kitab yang sudah tidak ditemukan lagi, yakni sebanyak 49 risalah, yang ditulis dari masa Safawi hingga sebelum Revolusi Islam Iran (1357 S).<ref> Mukhtari, va Shadiqi, ''Ghina' va Musiqi'', 1377 S, jld. 3 hlm. 20392041 </ref> Beberapa di antaranya diuraikan sebagai berikut.
Menurut buku "Ghina' wa Musiqi” (diterbitkan tahun 1377), diceritakan bahwa pada periode Safawi, karena telah prevalensi di kalangan masyarakat dalam mendengarkan nyanyian dan musik, maka ghina’ dan musik menjadi perhatian khusus para fukaha, sehingga mereka menyusun beberapa risalah (tulisan fiqih) yang khusus membahas masalah ini. Dalam buku ini ditemukan jumlah risalah atau risalah – risalah lain yang dikutip dari kitab-kitab yang sudah tidak ditemukan lagi, yakni sebanyak 49 risalah, yang ditulis dari masa Safawi hingga sebelum Revolusi Islam Iran (1357 S).<ref> Mukhtari, va Shadiqi, ''Ghina' va Musiqi'', jld. 3 hlm. 2039-2041, 1377 S.</ref> Beberapa di antaranya adalah sebagai berikut.


• Risaleh Dar Tahlil Ghina dar Qur’an (Risalah Tentang Analisis Ghina’ di Dalam Al-Qur'an), Muhaqqiq Sabzawari (W. 1090 H);
''Risaleh Dar Tahlil-e Ghina' dar Qur'an'' (Risalah Tentang Analisis Ghina’ di Dalam Al-Qur'an), Muhaqqiq Sabzawari (W. 1090 H).


• Risâlah fi Hurmat al-Ghinâ’ (Risalah Keharaman Ghina’), Syekh Hurr al-Âmuli (W. 1104 H);
''Risâlah fi Hurmah al-Ghinâ''' (Risalah Keharaman Ghina’), [[Al-Hurr al-Amili|Syekh Hurr al-Âmili'' (W. 1104 H).


• Risâlah fi Tahrim al-Ghinâ’ (Risalah Pengharaman Ghina’), Wahid Bahbahâni (W. 1205 H);
''Risâlah fi Tahrim al-Ghinâ''' (Risalah Pengharaman Ghina’), Wahid Bahbahâni (W. 1205 H).


• Risâlah fi al-Ghinâ’ Wa Tahliluhu (Risalah Mengenai Ghina’ dan Analisanya), Faidh Kâsyâni (W. 1091 H);
''Risâlah fi al-Ghinâ’ Wa Tahliluh'' (Risalah Mengenai Ghina' dan Analisanya), Faidh Kâsyâni (W. 1091 H).


• Risalah fi Tahqiq al-Ghina’ (Risalah Penelitian Ghina’), Mirzae Qommi (W. 1231 H).
''Risalah fi Tahqiq al-Ghina’''' (Risalah Penelitian Ghina’), [[Mirza al-Qummi]] (W. 1231 H).


== Dars Nameh Ghina’ Va Mousighi (Buku Pelajaran Mengenai Nyanyian dan Musik) ==
== Dars Nameh Ghina’ Va Mousighi (Buku Pelajaran Mengenai Nyanyian dan Musik) ==
Pengguna anonim