Lompat ke isi

Samiri: Perbedaan antara revisi

Tidak ada perubahan ukuran ,  7 April 2018
imported>M.hazer
imported>M.hazer
Baris 17: Baris 17:
Samiri termasuk diantara orang-orang yang keluar dari Mesir bersama Bani Israel. Tampaknya ia tergolong dari orang-orang yang beriman kepada Nabi Musa as dan tergolong dari pembesar Bani Israel. <ref>Thabari, ''Jami al-Bayan fi Tafsir al-Quran'', jld.16, hlm.152</ref> Dari beberapa riwayat dapat dipahami bahwa Samiri seorang dermawan. <ref>Thabrisi, ''Majma al-Bayan fi Tafsir al-Quran'', jld.7, hlm.47</ref> Mengenai nama dan nasab Samiri terdapat perbedaan pendapat. <ref>Majlisi, ''Bihar al-Anwar'', jld.13, hlm.244</ref> Pun demikian sebagian sumber mengatakan namanya adalah Musa bin Zafar <ref>Ibnu Kasir, ''Tafsir al-Quran al-Azhim'', jld.5, hlm.275</ref> dari keturunan Yasyakir putra [[Nabi Ya'qub as]].<ref>Makarim Syirazi, ''Tafsir Nimuneh'', jld.13  hlm.292</ref>
Samiri termasuk diantara orang-orang yang keluar dari Mesir bersama Bani Israel. Tampaknya ia tergolong dari orang-orang yang beriman kepada Nabi Musa as dan tergolong dari pembesar Bani Israel. <ref>Thabari, ''Jami al-Bayan fi Tafsir al-Quran'', jld.16, hlm.152</ref> Dari beberapa riwayat dapat dipahami bahwa Samiri seorang dermawan. <ref>Thabrisi, ''Majma al-Bayan fi Tafsir al-Quran'', jld.7, hlm.47</ref> Mengenai nama dan nasab Samiri terdapat perbedaan pendapat. <ref>Majlisi, ''Bihar al-Anwar'', jld.13, hlm.244</ref> Pun demikian sebagian sumber mengatakan namanya adalah Musa bin Zafar <ref>Ibnu Kasir, ''Tafsir al-Quran al-Azhim'', jld.5, hlm.275</ref> dari keturunan Yasyakir putra [[Nabi Ya'qub as]].<ref>Makarim Syirazi, ''Tafsir Nimuneh'', jld.13  hlm.292</ref>


Samiri salah satu sosok yang namanya disebutkan tiga kali di dalam [[Alquran]]. <ref>Q.S. Thaha: 85, 87, 95</ref> dan ketiga-ketiga berkenaan dengan pembuatan berhala anak sapi supaya disembah oleh Bani Israel.
Samiri salah satu sosok yang namanya disebutkan tiga kali di dalam [[Alquran]] <ref>Q.S. Thaha: 85, 87, 95</ref> dan ketiga-ketiganya berkenaan dengan pembuatan berhala anak sapi agar disembah oleh Bani Israel.


==Menyembah Berhala Sapi==
==Menyembah Berhala Sapi==
Pengguna anonim