Lompat ke isi

Surah Al-Fatihah: Perbedaan antara revisi

1.264 bita ditambahkan ,  1 Januari 2020
imported>M.hazer
Tidak ada ringkasan suntingan
imported>M.hazer
Baris 53: Baris 53:
Surah ini terdiri dari 7 [[ayat]], 29 kata dan 143 huruf. Surah ini dari sisi lafaz dan isi tergolong sebagai surah pendek Alquran yaitu "Mufasshalat" dan dalam kategori mufasshalat termasuk sebagai surah pendek (Qishar). Berdasarkan beberapa riwayat, meski surah ini pendek, namun memiliki kandungan yang besar nan  agung sehingga disebut sebagai "Ummu al-kitab" dan  "Asas al-Quran". <ref>Khurramsyahi, Qiwamuddin, ''Surah Fatihah'', jld. 2, 1236. </ref>
Surah ini terdiri dari 7 [[ayat]], 29 kata dan 143 huruf. Surah ini dari sisi lafaz dan isi tergolong sebagai surah pendek Alquran yaitu "Mufasshalat" dan dalam kategori mufasshalat termasuk sebagai surah pendek (Qishar). Berdasarkan beberapa riwayat, meski surah ini pendek, namun memiliki kandungan yang besar nan  agung sehingga disebut sebagai "Ummu al-kitab" dan  "Asas al-Quran". <ref>Khurramsyahi, Qiwamuddin, ''Surah Fatihah'', jld. 2, 1236. </ref>


==Urgensitas==
==Urgensitas dan Kedudukan==
Al-Fatihah adalah surah yang dibaca pada rakaat pertama dan kedua pada semua salat-salat wajib<ref>selain salat mayit (Thabathabai Yazdi, ''al-Urwah al-Wutsqa'', jld. 2, hlm. 96). Untuk salat harian, silakan lihat: Thabathabai Yazdi,''al-Urwah al-Wutsqa 9al-Muhasysyi)'', jld. 2, hlm. 492-493. Untuk salat jumat, silakan lihat: Najafi, ''Jahawir al-Kalam'', jld. 11, hlm. 133-134. Untuk salat ayat, silakan lihat: Thabathabai Yazdi, ''al-Urwah al-Wutsqa (al-Muhasysyi)'', jld. 3, hlm. 47. Untuk salat tawaf, silakan lihat: Mahmudi, ''Manasik Hajj Muthabeqe Fatawa-ye Imam Khomaini wa Maraji' Mu'azzami Taqlid'', masalah 790. Salat-salat qadha dan ihtiyath juga mengikuti salat-salat harian</ref> dan mustahab.<ref>Maliki, ''Dar Wadi-e Nur'', hlm. 39-41</ref> Dalm riwayat disebutkan bahwa karena semua kebaikan dan hikmah dunian dan akhirat terkandung dalam surah ini, maka ia dibaca pada awal salat.<ref>Shaduq, ''Man La Yahduruhu al-Faqih'', jld. 1, hlm. 310</ref>Demikian juga disebutkan dalam hadis-hadis bahwa "salat tanpa surah Al-Fatihah tidak dihitung salat".<ref>«لَا صَلَاةَ إِلَّا بِفَاتِحَةِ الْكِتَاب‏» (Qutbuddin Rawandi, ''Fiqh al-Quran'', jld. 1, hlm. 102; ''Shahid Bukhari'', hlm. 192)</ref>
 
Surah ini menduduki posisi sangat agung dalam kehidupan beragama dan keseharian kaum [[Muslimin]]. Karena mereka membaca [[surah]] ini pada [[Salat Harian|salat-salat lima waktu]] sehari semalam 10 kali (sesuai dengan [[fikih]] [[Syiah Imamiyah]]) atau 17 kali (sesuai dengan fikih [[Sunni]]). <ref>Qurane Karim, ''Tarjumeh, Taudhihat wa Wazihnameh'' (Terjemahan, penjelasan dan kamus), Bahauddin Khurramsyahi, terkait dengan surah Al-Fatihah.</ref>[[IMam Ridha as]] mayakini bahwa pembacaan surah ini di awal salat karena memiliki semua kebaikan dan hikmah dunia dan akhirat, dimana tidak ada perkataan apapun yang bisa menandingi kekomprehensipannya.<ref>Shaduq, ''Man la Yahduruhu al-Faqih'', jld. 1, hlm. 310</ref>
Surah ini menduduki posisi sangat agung dalam kehidupan beragama dan keseharian kaum [[Muslimin]]. Karena mereka membaca [[surah]] ini pada [[Salat Harian|salat-salat lima waktu]] sehari semalam 10 kali (sesuai dengan [[fikih]] [[Syiah Imamiyah]]) atau 17 kali (sesuai dengan fikih [[Sunni]]). <ref>Qurane Karim, ''Tarjumeh, Taudhihat wa Wazihnameh'' (Terjemahan, penjelasan dan kamus), Bahauddin Khurramsyahi, terkait dengan surah Al-Fatihah.</ref>[[IMam Ridha as]] mayakini bahwa pembacaan surah ini di awal salat karena memiliki semua kebaikan dan hikmah dunia dan akhirat, dimana tidak ada perkataan apapun yang bisa menandingi kekomprehensipannya.<ref>Shaduq, ''Man la Yahduruhu al-Faqih'', jld. 1, hlm. 310</ref>


Pengguna anonim